Menu

Mode Gelap
Waduh, Pengendara Dibawah Umur Tabrak Bocah 3 Tahun di Medan Kabupaten Labuhanbatu Gelar Rapat Aksi 1 dan Aksi 2 Percepatan Penurunan Stunting Melihat Batas Maladministrasi dan Korupsi dalam Penyelenggaraan Pemerintahan Ngeri!! Alm Ketum Joko Tingkir Tinggalkan Kemewahan Tapi Hutang Tak Terbayar Wabup Labuhanbatu Hadiri Hari Desa Nasional 2023 Di Kompleks Gelora Bung Karno Jakarta

Ketentuan dan Kebijakan Privacy

Selamat datang di halaman ketentuan penggunaan layanan (Terms of Services) dan kebijakan privasi (Privacy Policy) net24jam, dan Terima kasih telah menggunakan layanan net24jam.

SIAPA KAMI?

Net24jam (net24jam.id) adalah media online nasional yang dikelola oleh PT Net Dua Puluh Empat Jam. Alamat situs web kami adalah https://net24jam.id.

Kami berupaya memberikan layanan termasuk melindungi data pribadi pelanggan, termasuk anda, pengunjung media online, vendor, mitra, dan banyak pemilik kepentingan terkait lainnya.

Kebijakan privasi membantu anda (pengguna) memahami informasi apa yang kami kumpulkan, alasan dan bagaimana kami menggunakannya untuk membangun layanan yang anda pergunakan.

KOMENTAR

Saat pengunjung meninggalkan komentar pada situs, kita mengumpulkan data yang ditampilkan pada form komentar, alamat IP pengunjung dan user agent browser untuk membantu pendeteksian spam.

String anonim yang dibuat dari alamat email Anda (juga disebut hash) dapat diberikan ke layanan Gravatar untuk melihat apakah Anda menggunakannya. Kebijakan privasi layanan Gravatar tersedia di sini: https://automattic.com/privacy/. Setelah persetujuan atas komentar Anda, gambar profil Anda dapat dilihat oleh publik dalam konteks komentar Anda.

MEDIA

Jika Anda mengunggah gambar ke situs web, Anda harus menghindari mengunggah gambar dengan data lokasi tertanam (GPS EXIF) yang disertakan. Pengunjung ke situs web dapat mengunduh dan mengekstrak data lokasi apapun dari gambar di situs web.

COOKIES

Jika Anda meninggalkan komentar di situs kami, Anda dapat memilih untuk menyimpan nama, alamat email, dan situs web Anda dalam cookies. Ini untuk kenyamanan Anda sehingga Anda tidak perlu mengisi detail Anda lagi ketika Anda meninggalkan komentar lain. Cookies ini akan bertahan selama satu tahun.

Jika Anda mengunjungi laman login kami, kami akan memasang cookies sementara untuk memastikan apakah browser Anda menerima cookies. Cookies ini tidak mengandung data pribadi dan dibuang ketika Anda menutup browser Anda.

Saat Anda log masuk, kami akan menyiapkan beberapa cookies untuk menyimpan informasi log masuk Anda dan tampilan yang Anda pilih. Cookies log masuk berlaku selama dua hari, dan cookies pengaturan tampilan berlaku selama satu tahun. Jika Anda memilih “Ingatkan Saya”, log masuk anda akan bertahan selama dua minggu. Jika Anda log keluar dari akun, cookies log masuk akan dihapus.

Jika Anda menyunting atau menerbitkan artikel, cookie tambahan akan disimpan di browser Anda. Cookies ini tidak menyertakan data pribadi dan hanya menunjukkan ID posting dari artikel yang baru saja Anda sunting. Kadaluwarsa setelah 1 hari.

KONTEN YANG DISEMATKAN DARI SITUS WEB LAIN

Artikel-artikel di dalam situs ini dapat menyertakan konten terembed (seperti video, gambar, artikel, dll). Konten terembed dari situs web lain akan berlaku sama dengan pengunjung yang mengunjungi situs web lain.

Situs-situs web ini dapat mengumpulkan data tentang Anda, menggunakan cookies, menanamkan pelacak dari pihak ketiga, dan memonitor interaksi Anda dengan muatan tertanam, termasuk menggunakannya untuk melacak interaksi Anda jika Anda memiliki sebuah akun dan masuk ke dalam situs web tersebut.

DENGAN SIAPA KAMI MEMBAGI DATA ANDA?

Jika Anda meminta pengaturan ulang kata sandi, alamat IP Anda akan dimasukkan dalam email pengaturan ulang.

BERAPA LAMA KAMI MENYIMPAN DATA ANDA?

Jika Anda meninggalkan komentar, komentar dan metadatanya dipertahankan tanpa batas. Ini agar kami dapat mengenali dan menyetujui komentar tindak lanjut secara otomatis dan tidak menahannya dalam antrean moderasi.

Untuk pengguna yang mendaftar pada website kami (jika ada), kami juga menyimpan informasi pribadi yang mereka berikan dalam profil pengguna mereka. Semua pengguna dapat melihat, mengedit, atau menghapus informasi pribadi mereka kapan saja (kecuali mereka tidak dapat mengubah nama pengguna mereka). Administrator situs juga dapat melihat dan mengedit informasi tersebut.

KETENTUAN LAYANAN 

Perlu diperhatikan dengan menggunakan layanan ini, anda menyepakati aturan dan ketentuan penggunaan layanan ini, antara lain ;

  1. Anda setuju dan mengikuti atau tunduk pada prosedur penggunaan layanan yang tersedia untuk anda (end users), tunduk pada aturan perundang-undangan yang berlaku, dan sewaktu-waktu layanan dapat ditangguhkan atau dihentikan apabila dalam pemanfaatan layanannya terjadi pelanggaran ketentuan penggunaan layanan atau aturan hukum yang berlaku. 

Anda dapat memanfaatkan layanan yang disediakan menggunakan fasilitas atau antar-muka dan panduan yang telah disediakan, dan tidak dibenarkan mengakses layanan dengan metode dan antar-muka selain yang telah disediakan.

  1. Kepemilikan hak kekayaan intelektual informasi atau konten yang disajikan dalam layanan net24jam tetap berada penciptanya, antara lain net24jam sebagai korporasi, pihak ketiga yang bekerjasama dengan net24jam, atau pengguna (user generated content) yang sepakat mempublikasikan ciptaannya dalam layanan net24jam.

Menggunakan layanan net24jam tidak berarti memindahkan kepemilikan hak cipta konten atau informasi yang anda akses. Anda dilarang menggunakan informasi selain yang dimaksudkan oleh layanan net24jam, kecuali anda memperoleh izin penggunaan oleh pemegang hak ciptanya.

  1. Net24jam akan melakukan upaya terbaik untuk melakukan review, mengevaluasi atau menghilangkan konten/informasi yang ditayangkan apabila melanggar kebijakan penggunaan atau aturan hukum yang berlaku. Keputusan untuk mengkonsumsi informasi atau menggunakan layanan net24jam sepenuh menjadi diskresi anda, sebagai pengguna.
  1. Terkait dengan penggunaan layanan, net24jam mungkin akan mengirimkan pengumuman layanan, pesan atau informasi administrasi atau yang lainnya.
  1. Saat menggunakan layanan net24jam anda mungkin akan diminta untuk mengidentifikasi diri anda agar kami dapat mengoptimalkan layanan untuk anda.
  1. Net24jam akan memberikan upaya terbaik untuk menjaga privasi dan melindungi hak-cipta sesuai dengan ketentuan dan perundang-undangan yang berlaku.
  1. Layanan net24jam disediakan melalui situs web atau piranti lunak yang akan terus menerus ditingkatkan (update) dan mungkin akan secara otomatis mengupdate piranti lunak yang ada dalam gawai anda. Anda mungkin harus menyesuaikan aturan pembaharuan otomatis (automatics update).
  1. Net24jam mengerahkan teknologi dan tenaga-tenaga profesional dan komersial cukup mumpuni untuk menyelenggarakan Layanan. Namun demikian, ada banyak faktor di luar kendali net24jam, dan oleh karenanya kami tidak memberikan janji atau jaminan secara khusus terhadap Layanan. 
  1. Jika Anda menggunakan Layanan kami dengan tujuan atau atas nama bisnis atau untuk tujuan komersial, Anda sepakat dan menerima ketentuan ini. Dengan demikian ketentuan ini membebaskan net24jam dan seluruh mitra/pihak terkait dari semua klaim, tuntutan, ganti rugi dan biaya yang timbul terkait gangguan Layanan dan pelanggaran ketentuan ini.
  1. Aturan penggunaan ini, berikut dengan pedoman media siber, panduan komunitas, serta panduan dan/atau aturan lainnya berkaitan dengan Layanan dapat diubah dari waktu ke waktu dengan menambahkan aturan baru atau memodifikasi dan/atau menyesuaikan dengan perubahan layanan atau peraturan perundang-undangan yang berlaku oleh net24jam.

KEBIJAKAN DATA PRIBADI

Kebijakan data pribadi berikut menjelaskan bagaimana kami mengumpulkan, menyimpan, menggunakan, mengungkapkan, dan memberikan data pribadi anda yang dapat diidentifikasi dan diperoleh melalui media online kami (Aplikasi, Situs web, dan lainnya).

Kebijakan Data Pribadi mencakup hal-hal sebagai berikut :

Definisi

Net24jam.id adalah media online nasional salah satu unit usaha dari PT Net Dua Puluh Empat Jam.

Ketentuan penggunaan berarti prosedur standar operasional atau ketentuan-ketentuan lainnya sehubungan dengan setiap Aplikasi/Website yang disediakan oleh PT Net Dua Puluh Empat Jam yang dapat diubah dan diperbaharui dari waktu ke waktu. Situs-web berarti situs web kami di net24jam.id 

Ruang Lingkup

Kebijakan Data Pribadi ini berlaku untuk semua data pribadi di seluruh produk/layanan net24jam di bawah Kebijakan Data Pribadi ini juga berlaku untuk setiap transaksi dan kegiatan pelanggan dalam layanan kami. 

III. Informasi Yang Kami Kumpulkan

Kami mengumpulkan beberapa Data Pribadi yang secara langsung disediakan oleh anda sebagai berikut :

  1. Nama dan informasi kontak (telepon, surel)
  2. Tanggal lahir
  3. Tempat lahir
  4. Demografi, jenis kelamin dan pekerjaan
  5. Informasi identifikasi pribadi (KTP, SIM, Paspor, dan identifikasi pribadi lainnya)
  6. Informasi kontak darurat
  7. Informasi profil media sosial
  8. Informasi pendidikan dan profesional
  9. Informasi pembelian dan pembayaran
  10. Informasi lain dari anda yang diunggah atau diberikan kepada kami
  11. Informasi tentang perangkat yang anda gunakan
  12. Informasi tentang penggunaan layanan
  13. Cookies
  14. Data Otentikasi
  15. Informasi lokasi

Data yang telah direkam melalui salah satu layanan dibawah Afiliasi kami, juga akan digunakan untuk meningkatkan pengalaman pelanggan di semua unit bisnis kami.

Untuk memberikan dukungan atau layanan lainnya, kami dapat menggunakan data pribadi anda untuk memberikan dukungan atau layanan lain yang terkait dengan transaksi yang telah dilakukan pelanggan, seperti keluhan pelanggan, panggilan pelanggan, konfirmasi pelanggan terkait transaksi, dan banyak layanan pelanggan lainnya yang terkait dengan transaksi tersebut.

Untuk memberikan informasi mengenai produk atau informasi terkini, kami dapat menggunakan data pribadi anda (surel dan/atau nomor telepon) untuk memberikan pemberitahuan tentang penerbitan produk baru, pengembangan layanan, penargetan ulang, promosi, penawaran yang dipersonalisasi, berlangganan, partisipasi acara, atau informasi yang mungkin anda perlukan. Informasi tidak hanya terbatas pada produk/layanan yang telah dibeli atau digunakan, tetapi juga produk/layanan PT Net Dua Puluh Empat Jam yang sesuai dengan kebutuhan anda. 

Kami dapat menggunakan data pribadi anda dan transaksi untuk menganalisis perilaku pelanggan dan menggunakannya untuk memberikan layanan/pengalaman yang lebih baik bagi anda.

Kami menganalisis perilaku pelanggan untuk memberikan pengalaman/pelayanan yang lebih baik. Kami menggunakan data pribadi anda dan interaksi anda dengan layanan/produk kami sepenuhnya untuk menganalisa pola perilaku anda dalam menggunakan layanan/produk kami.

Pengembangan layanan/produk didasarkan pada pemahaman kami atas apa yang paling dibutuhkan oleh pelanggan.

Untuk memberikan iklan yang sesuai dengan anda, kami akan menggunakan informasi non-personally-identifiable attributes dan cookies anda untuk menampilkan iklan yang paling sesuai dengan anda.

Untuk menginformasikan manfaat, program, dan kesempatan yang kami berikan kepada anda, kami dapat mengkomunikasikan kepada anda mengenai manfaat, program, dan kesempatan yang dapat diberikan oleh produk/layanan Grup Net Dua Puluh Empat Jam.

Untuk berhubungan dengan pihak ketiga, kami dapat membagikan data pribadi anda kepada pihak ketiga yang berkaitan dengan produk/layanan yang bersentuhan dengan pelanggan. Kami memastikan bahwa pihak ketiga ini dipilih dengan kehati-hatian dan berkewajiban untuk menjaga data anda tetap aman. Kami juga membagikan informasi anda dengan pihak ketiga yang menurut kami dapat memberikan konten, produk-produk, atau layanan yang sesuai dengan minat anda.

IV. Penyimpanan

Redaksi Net24jam akan terus berupaya menyimpan Data Pribadi selama data itu dibutuhkan untuk memenuhi tujuan data itu dikumpulkan, tujuan hukum atau bisnis, atau dibutuhkan oleh hukum.

Jika anda memilih untuk menghapus data pribadi, kami akan menghapus data pribadi anda.

V. Pengendalian Informasi Anda

Net24jam membutuhkan bantuan anda untuk memastikan personal data anda adalah yang paling mutakhir, lengkap, dan akurat.

VI. Keamanan

Kerahasiaan data pribadi anda menjadi perhatian utama bagi kami. Kami melakukan usaha terbaik dan prosedur untuk melindungi dan menjamin data pribadi. Bagaimanapun, kami terus berupaya untuk meningkatkan sistem kami agar tidak dapat ditembus oleh virus, malware, dan gangguan dari pihak ketiga.

Mohon untuk tidak mengungkapkan dan membagikan data pribadi anda, termasuk kata sandi akun anda dan menjaga keamanan perangkat anda.

VII. Perubahan Pada Kebijakan Data Pribadi 

Kami akan memberitahukan kepada setiap Pelanggan jika terdapat beberapa perubahan dalam kebijakan data pribadi, kami melalui surel atau media komunikasi lain yang telah diberikan oleh pelanggan.

VIII. Informasi Teknik dan Peraturan

Logging Practice 

Kami secara otomatis merekam alamat Internet Protocol (IP) dari pengunjung (web based application) dan sesi dari pengguna (mobile application). Kami juga merekam beberapa material-material untuk mengidentifikasi pengunjung yang unik atas Situs Kami, termasuk ;

 

Tipe/versi dari browser/perangkat

  • Sistem operasi yang digunakan
  • Tanggal dan waktu dari server request
  • Lokasi (lintang dan bujur)

Tipe/ versi Perangkat

  • Perangkat IMEI
  • Sistem operasi yang digunakan
  • Tanggal dan waktu dari server request
  • Lokasi (lintang dan bujur)

Identifikasi pengunjung ini digunakan pada seluruh produk/layanan kami untuk memungkinkan dilakukan pemahaman atas data pelanggan dari antar produk. Hal ini menciptakan peluang yang lebih besar untuk kami dalam memberikan pelayanan kepada Pelanggan yang lebih baik lagi melalui layanan/produk kami.

External links behavior

Beberapa produk/layanan kami tersambung dengan situs lain yang dibuat dan dikelola oleh pihak lain. Ketika anda masuk ke sebuah situs/aplikasi lain, berarti anda meninggalkan domain kami, maka kebijakan data pribadi ini tidak berlaku.

Do Not Track (DNT)

Do Not Track adalah sebuah self-regulatory initiative yang dirancang oleh industri periklanan daring untuk memberikan pelanggan pilihan dalam jenis iklan yang mungkin mereka lihat dan pilih dari online behavioral ads yang disediakan oleh perusahaan-perusahaan yang berpartisipasi dalam program ini. Kami tidak merespon atas DNT pada pengaturan browser konsumen.

Tanggapan Atas Permintaan Hukum

Kami berhak untuk membagikan informasi anda untuk menanggapi permintaan informasi dari otoritas Pemerintah yang berwenang atau disyaratkan oleh undang-undang.

IX. Ketentuan Lain-lain

Hukum Yang Berlaku dan Yurisdiksi

Seluruh ketentuan dan pelaksanaan dari Kebijakan Data Pribadi ini dibuat dan diinterpretasikan dengan hukum Republik Indonesia, tanpa mempertimbangkan adanya perbedaan ketentuan dengan hukum lain di luar hukum Republik Indonesia.

Segala perselisihan yang timbul dari Kebijakan Data Pribadi ini akan diselesaikan terlebih dahulu secara musyawarah dan mufakat.

Bahasa

Kebijakan data pribadi ini dibuat dalam Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris. Dalam hal ini terdapat ketidaksesuaian antara versi Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris, maka versi Bahasa Indonesia yang dianggap berlaku.

X. Pernyataan dan Persetujuan

Dengan menggunakan Situs web/Aplikasi/layanan Kami, berarti Anda menyatakan bahwa Anda telah membaca dan mengerti Kebijakan Data Pribadi ini dan Ketentuan Penggunaan dan setuju serta memperkenankan Kami untuk menggunakan, menerapkan, memproses, dan mengalihkan Data Pribadi Anda sebagaimana dinyatakan dalam Kebijakan Data Pribadi ini.

Anda juga menyatakan bahwa Anda berhak untuk membagikan atas seluruh informasi yang telah diberikan kepada Kami, dan memberikan kepada Kami kewenangan untuk menggunakan dan membagikan Data Pribadi Anda untuk mendukung dan melaksanakan produk/layanan Kami.

XI. Pencabutan Persetujuan dan Penghapusan Data Pribadi

Anda dapat mencabut persetujuan Anda atas pengumpulan, penggunaan, dan keterbukaan Data Pribadi Anda dan/atau menghapus Data Pribadi Anda, yang mana diatur didalam hukum dan peraturan di Republik Indonesia.

XII. Pembatalan Surel Berlangganan

Anda dapat memilih untuk berlangganan atau berhenti berlangganan dari mailing list Kami. Jika Anda hendak untuk tidak berlangganan dari surel Kami, mohon untuk melakukan prosedur berhenti berlangganan dalam Aplikasi Kami atau menghubungi Kami.

XIII. Hubungi Kami

Jika anda mempunyai pertanyaan atau kepentingan atas Kebijakan Data Pribadi ini atau mengenai penggunaan Data Pribadi, hubungi kami melalui : 

Alamat Email :

– redaksi.net24jam@gmail.com

– grupnet24jam@gmail.com

Kontak Person : 

081265074577 – 081361924824

Dengan menggunakan Situs web/Aplikasi/layanan Kami, anda dianggap setuju atas kebijakan data pribadi ini.