Menu

Mode Gelap
Puluhan Tim Sepak Bola Antusias Ikuti Turnamen Solidaritas Cup U-13 Polda Sumut Diminta Tindak Lanjuti Kasus Dugaan Perampasan Lahan di Belawan KBPP Polri dan PP Polri Deklarasi Dukung Ganjar-Mahfud di Pilpres 2024 Tersangka Oknum PNS? Polres Sergai Berhasil Ungkap Penipuan Bekerja di PTPN III Kebun Tanah Raja M4il Hsb Sukses Buat Simalungun Daerah Bebas Judi Togel Hingga Kini Tak Tersentuh Hukum

Berita Terkini · 11 Feb 2023 18:51 WIB · waktu baca : ·

Polsek Bilah Hilir Amankan 2 Pria Pelaku Kejahatan Jalanan


 Polsek Bilah Hilir Amankan 2 Pria Pelaku Kejahatan Jalanan Perbesar

Labuhanbatu, NET24JAM – Ucok dan JFCepri diangkut personil Unit Reskrim Polsek Bilah Hilir yang dipimpin langsung Kanit Reskrim Ipda Ricardo Sirait, SH, di depan RAM AA tepatnya di Dusun IV Desa Sidorukun, Kecamatan Pangkatan Kabupaten Labuhanbatu Sumatera Utara (SUMUT), merupakan preman pelaku kejahatan jalanan, demikian dibenarkan oleh Kapolres Labuhanbatu AKBP James Hasudungan Hutajulu, SIK.,SH.,MH.,MIK, melalui Kapolsek Bilah Hilir AKP Drs H Sunitro Margolang, SH, Sabtu (11/02/2023).

Menurut Kapolsek Bilah Hilir AKP Drs H Sunitro Margolang, SH, mengatakan kedua terduga yakni Ucok dan Jepri pelaku pungli ini, diamankan atas keluhan para sopir yang sering dipalak preman jalanan di jalan lintas Pangkatan-Aek Nabara, dan diduga tak segan segan melakukan pengejaran

Baca Juga:  Bocah Tewas Diduga Akibat HP Meledak, Ini Himbauan Wakil Gubernur

“Kedua preman jalanan ini, kita amankan dari depan RAM AA tepatnya di Dusun IV Desa Sidorukun, Kecamatan Pangkatan Kabupaten Labuhanbatu Sumatera Utara (SUMUT), Jumat (10/02/2023) lantaran sudah meresahkan masyarakat khususnya para supir, atas pengaduan tersebut Personil kita dari Unit Reskrim yang dipimpin Kanit Reskrim Ipda Ricardo Sirait, SH, dan benar saja berhasil mengamankan Ucok dan Jepri,” ungkap Kapolsek Bilah Hilir itu.

Baca Juga:  Camat Pimpin Apel Gabungan Gerakan Patumbak Berbagi

Kemudian Kapolsek Bilah Hilir juga menerangkan sebelum Personilnya dari Unit Reskrim bergerak ke lokasi, Polsek Bilah Hilir terlebih dahulu membentuk tim yang terdiri dari Iptu Redi Sinulingga (Wakapolsek), Ipda Ricardo Sirait, SH , (Kanit Reskrim), Aipda Muhammad Ali, Bripka Edi Candra Nasution, Bripka Rico Martin Sihombing, Briptu Habib Kurniawan dan tim ini langsung dipimpin olehnya yaitu Kapolsek Bilah Hilir AKP Drs H Sunitro Margolang, SH.

Baca Juga:  Banjir Bandang Sembahe : Berantas Illegal Logging di Sumatera Utara

“Harapan kita setelah keduanya Ucok dan Jefri kita amankan di semoga menjadi pelajaran bagi pelaku kejahatan jalanan yang lain agar tidak melakukan kebiasaannya lagi, dan bisa beralih profesi lah karna jelas kedua pelaku saat kita interogasi mengakui perbuatannya yang sering melakukan pungli dan mengancam para sopir dengan alasan uang keamanan,” tutup AKP Drs. H.Sunitro Margolang.

(Julip Ependi)

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Puluhan Tim Sepak Bola Antusias Ikuti Turnamen Solidaritas Cup U-13

30 November 2023 - 09:38 WIB

Polda Sumut Diminta Tindak Lanjuti Kasus Dugaan Perampasan Lahan di Belawan

29 November 2023 - 18:52 WIB

M0rris Dan Kund1l Merajalela Togel Merk Toga Resahkan Warga Bosar Maligas Dan Ujung Padang

29 November 2023 - 10:00 WIB

Sosialisasi Pemilu Damai Polres Tebing Tinggi Sambangi Desa Sibulan

29 November 2023 - 09:37 WIB

Patroli Dialogis Lantas Polres Belawan Datangi Lokasi Gudang Logistik

28 November 2023 - 08:26 WIB

Wakapoldasu Pimpin Apel Gabungan Jelang Event Aquabike Jetski Championship 2023

27 November 2023 - 20:51 WIB

Trending di Berita Daerah