Menu

Mode Gelap
Puluhan Tim Sepak Bola Antusias Ikuti Turnamen Solidaritas Cup U-13 Polda Sumut Diminta Tindak Lanjuti Kasus Dugaan Perampasan Lahan di Belawan KBPP Polri dan PP Polri Deklarasi Dukung Ganjar-Mahfud di Pilpres 2024 Tersangka Oknum PNS? Polres Sergai Berhasil Ungkap Penipuan Bekerja di PTPN III Kebun Tanah Raja M4il Hsb Sukses Buat Simalungun Daerah Bebas Judi Togel Hingga Kini Tak Tersentuh Hukum

Berita Terkini · 15 Jul 2023 22:00 WIB · waktu baca : ·

Herman Sagita Gigih Perjuangkan PSDS Ikut Turnamen PSSI


 Herman Sagita Gigih Perjuangkan PSDS Ikut Turnamen PSSI Perbesar

Deli Serdang, NET24JAM – Pengurus Persatuan Sepak Bola Deli Serdang (PSDS) Herman Sagita yang merupakan sosok yang begitu gigih memperjuangkan agar bisa masuk ikut turnamen bertanding di U13 dan U15 tahun di liga dua PSSI.

Kepada net24jam.id, Sabtu (15/7/2023), Herman menyampaikan bahwa di dalam pengembangan kesebelas sepak bola yang di banggakan anak-anak khususnya Kabupaten Deli Serdang perlu dukungan orang tua.

Baca Juga:  Tak Sadar Di Kibus 2 Pemain Sabu Kena Borgol Polisi Tebing Tinggi

Dalam hal ini, harapan Herman Sagita meminta kepada orang tua yang anaknya telah bergabung di klub PSDS agar mendukung dan menjaga anak-anaknya di rumah agar tidak terpengaruh perbuatan yang membuat anak tersebut menjurus ke perbuatan negatif.

Baca Juga:  Kapolres Dairi Pimpin Patroli Gabungan Skala Besar Serta Pengecekan Pengamanan Ibadah Natal

“Agar klub sepak bola yang dikelola Pemkab Deli Serdang ini benar-benar berkualitas, sehingga anak-anak yang mempunyai bakat dan hobi di bidang olahraga sepak bola dapat tersalurkan di klub bola kaki yang bergengsi ini,” ujar Herman.

Untuk mendukung bakat anak-anak, masih kata Herman, Yayasan Sekolah Nusantara I siap membantu menyediakan beasiswa dan sekolah gratis di Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Nusantara I Lubuk Pakam.

Baca Juga:  Polisi Sikat Perjudian Togel di Karimun, 3 Tersangka Terancam Dipenjara

“Oleh sebab itu Pengurus PSDS tersebut menurunkan pelatih-pelatih yang profesional untuk melatih anak-anak tersebut lebih baik lagi dalam bermain bola,” tutupnya.

(Mono)

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Wakil Bupati Labuhan Batu Hadiri Peringatan Hari Kesehatan Nasional Ke-59Tahun.

1 Desember 2023 - 17:31 WIB

Polres Tebing Tinggi Gelar Ungkap Kasus Narkoba

1 Desember 2023 - 16:04 WIB

Pelepasan Pegawai Purna Bakti Rutan Kelas 1 Medan

1 Desember 2023 - 15:55 WIB

Polsek NA IX X Sosialisasikan Bahaya Narkoba serta Program Kampung Bebas dari Narkoba.

1 Desember 2023 - 15:46 WIB

Kabag Humas PTPN Rambutan Berkunjung ke BNN Tebing Tinggi.

1 Desember 2023 - 15:33 WIB

Kantor Bupati Sergai Gudang Barang Bekas Sepeda Motor dan Mobil.

1 Desember 2023 - 15:01 WIB

Trending di Berita Daerah